Cara menghilangkan/mematikan fitur Last seen WA.
Last seen supaya tidak terlihat.
Last seen supaya tidak terlihat.
Agar saat terakhir anda online di WhatsApp atau dikenal dengan istilah Last seen tidak muncul di aplikasi WhatsApp teman anda atau orang lain yang mengetahui nomor WA anda, caranya mudah yaitu:
1. Buka Aplikasi WA.
2. Dari jendela/halaman depan, tap/sentuh icon Menu (titik 3 vertikal, di sebelah kanan atas).
3. Kemudian pilih Settings.
4. Pilih Account.
5. Pilih Privacy.
6. Pilih Last seen.
7. Di jendela Last seen ini ubah pilihan dari Everyone(default) ke Nobody (yang maksudnya semua orang tidak dapat melihat Last seen anda). atau ubah ke My contactapabila last seen anda masih boleh/dapat dilihat oleh orang yang ada di daftar kontak anda tetapi tidak dapat dilihat oleh orng lain yang tidak ada dalam daftar kontak anda.
No comments:
Post a Comment